PONDOK PESANTREN ABU BAKR ASH-SHIDDIIQ AL ISLAMI

Pondok Pesantren Abu Bakr Ash-Shiddiiq Al-Islami
---upaya mentarbiyah umat menjadi muslim ta'at---

HUKUM MANDI JUM’AT BAGI WANITA
OLEH AL IMAM IBN BAAZZ RAHIMAHULLAH


SOAL:

APA HUKUM MANDI JUM’AT BAGI WANITA YANG TIDAK PERGI KE MASJID, TAPI MEREKA SHOLAT DI RUMAH MEREKA?


JAWAB:

"TIDAK WAJIB BAGI WANITA UNTUK MANDI JUM’AT. KEWAJIBAN MANDI ADALAH BAGI YANG MENDATANGI SHOLAT JUM’AT SEPERTI SABDA NABI SHOLLALLOHU ‘ALAIHI WA SALLAM 
“JIKA SALAH SATU DARI KALIAN MENDATANGI SHOLAT JUM’AT MAKA MANDILAH".

ADAPUN MEREKA PARA WANITA JIKA HENDAK SHOLAT(ZHUHUR DI HARI JUM’AT) WAJIB BAGI MEREKA BERWUDHU DAN TIDAK WAJIB MANDI, MANDI TERSEBUT HANYA WAJIB BAGI PRIA”


NUUURUN ‘ALA AD-DARB/16269

alih bahasa: @admin ashshiddiiq


Categories: